Post

A collection of 69 posts

Post

Ini Lah Manfaat Rekam Medis Elektronik Untuk Klinik Gigi

Berbagai layanan kesehatan di Indonesia sebagian besar sudah bermigrasi menggunakan rekam medis elektronik. Mulai rekam medis untuk rumah sakit, fasilitas kesehatan, klinik, hingga praktek dokter mandiri.

  • Wardah

Wardah

Mendirikan klinik baru

Post

Mendirikan Klinik Baru: Syarat dan Persiapan yang Dibutuhkan

Mendirikan klinik baru adalah langkah besar yang memerlukan persiapan matang dan perencanaan cermat. Berikut adalah panduan lengkap yang mencakup semua tahapan dari menentukan target pasar hingga mengimplementasikan sistem manajemen klinik yang efisien, bersama dengan persiapan penting yang perlu dipertimbangkan.

  • Wardah

Wardah

Inovasi software apotek dalam efisiensi manajemen apotek

Post

Inovasi Software Apotek Dalam Efisiensi Manajemen Apotek

Temukan bagaimana penggunaan Rekam Medis Elektronik (EMR) telah mengubah dunia klinik kecantikan dengan cara yang menghemat ruang, mengurangi biaya operasional, mempercepat pelayanan, dan meningkatkan kualitas perawatan kulit. Selain itu, pelajari manfaat bagi pasien, staf, dan dokter, serta solusi terbaik yang tersedia untuk klinik kecantikan. Dengan teknologi Rekam Medis Elektronik klinik kecantikan semakin efisien, efektif, dan responsif terhadap kebutuhan pasien. Artikel ini akan membongkar semua hal tersebut untuk Anda

  • Afni Kurnia

Afni Kurnia

Verifikasi SatuSehat KYC

Post

Kini Fasyankes Dapat Melakukan Verifikasi SatuSehat KYC Melalui RME

SatuSehat Mobile menghadirkan inovasi dengan fitur KYC (Know Your Customer). proses verifikasi dapat dilakukan oleh Fasyankes melalui Rekam Medis Elektronik (RME) yang sudah terintegrasi SATUSEHAT dan mendukung modul KYC SATUSEHAT. Ini menjadi langkah penting untuk memberikan keamanan identitas pengguna lebih baik dan memungkinkan akses mudah ke data medis, meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan secara keseluruhan. Dengan langkah ini, SATUSEHAT Mobile mengoptimalkan layanan kesehatan digital untuk masyarakat Indonesia.

  • Afni Kurnia

Afni Kurnia

Post

Kemenkes: Dokter Praktik Mandiri Wajib Akreditasi SatuSehat

Bagi dokter praktik mandiri akreditasi satu sehat merupakan informasi yang sangat penting. Manfaat utama akreditasi ini adalah untuk memastikan bahwa data dokter terintegrasi secara nasional sehingga tidak ada lembaga yang memberikan data membingungkan bagi masyarakat.

  • Satria Priambada

Satria Priambada

Post

Kunci Kesuksesan Manajemen Klinik dengan Tim yang Kuat

Manajemen klinik yang efektif memerlukan pengembangan tim yang kuat. Sebuah klinik yang dikelola dengan baik bergantung pada kerja sama tim yang solid dan sinergis antara dokter, perawat, staf administrasi, dan personel medis lainnya

  • Wardah

Wardah

Post

Lebih dari Sekadar Identitas, Ini 4 Manfaat Kartu Pasien

Kartu pasien adalah salah satu hal yang sangat sering kita temui dalam dunia pelayanan kesehatan. Dalam sebuah klinik, kartu pasien berfungsi sebagai bukti identitas bagi pasien yang terdaftar dan dapat mempermudah klinik untuk mengelola data pasien.

  • Wardah

Wardah

Software Praktek Dokter Mandiri Terintegrasi SatuSehat

Post

Manfaat Software Praktek Dokter Mandiri Terintegrasi SatuSehat

Dalam artikel ini, kita akan membongkar manfaat integrasi SatuSehat pada Software Praktek Dokter Mandiri. Dari kepatuhan regulasi hingga penghematan biaya jangka panjang, kita akan menjelajahi dampak positif yang mungkin terlewatkan dari penyelarasan teknologi medis ini. Simak selengkapnya untuk memahami bagaimana integrasi ini bukan hanya tentang efisiensi operasional, tetapi juga tentang menciptakan landasan yang kokoh untuk masa depan layanan kesehatan yang terhubung dan responsif.

  • Afni Kurnia

Afni Kurnia

Sistem informasi laboratorium

Post

Manfaat Aplikasi Sistem Informasi Laboratorium Klinik

Dalam artikel ini, kita akan mengulas manfaat aplikasi Sistem Informasi Laboratorium (LIS) berbasis web untuk pengelolaan data pengujian di laboratorium klinik. Dari peningkatan efisiensi pengelolaan data hingga kemampuan pemantauan kinerja laboratorium, aplikasi LIS membawa transformasi positif dalam pengelolaan informasi kesehatan. Temukan bagaimana aplikasi ini tidak hanya memudahkan akses data dari mana saja, tapi juga mengurangi risiko kehilangan data, mempercepat penyediaan laporan hasil pengujian, dan meningkatkan keamanan informasi pasien.

  • Afni Kurnia

Afni Kurnia

Mengatasi Masalah Login SIM Klinik

Post

Mengatasi Masalah Login: Merubah Pengaturan Waktu Pada Perangkat

Perbedaan waktu pada perangkat terkadang mempengaruhi login karena sistem menggunakan informasi waktu untuk mengamankan proses otentikasi. Bagaimana cara mengatasi masalah tersebut? Simak penjelasannya!

  • Afni Kurnia

Afni Kurnia

Post

Mengenal HIPAA

Undang-Undang Portabilitas dan Akuntabilitas Asuransi Kesehatan tahun 1996 atau yang dikenal juga dengan The Health Insurance Portability and Accountability Act of 1996 (HIPAA) adalah undang-undang federal yang mewajibkan pembuatan standar nasional untuk melindungi informasi kesehatan pasien yang sensitif agar tidak diungkapkan tanpa persetujuan atau sepengetahuan pasien.

  • Ibrohim Kholilul Islam

Ibrohim Kholilul Islam

Interoperabilitas data kesehatan

Post

Mengenal Interoperabilitas Bagi Pelayanan Kesehatan

Transformasi digital di bidang kesehatan adalah perubahan fundamental dalam penggunaan teknologi informasi dan komunikasi. Tujuannya untuk meningkatkan efisiensi, aksesibilitas, dan mutu layanan kesehatan. Interoperabilitas, atau kemampuan sistem informasi kesehatan untuk berkomunikasi dan berbagi data medis dengan mudah, menjadi faktor kunci dalam perubahan ini.

  • Wardah

Wardah

Mengenal teknologi informasi kesehatan

Post

Mengenal Teknologi Informasi dalam Dunia Kesehatan

Teknologi informasi memberikan dampak positif dalam dunia kesehatan dengan meningkatkan efisiensi tenaga kesehatan dan memberikan manfaat kepada pasien. Melalui digitalisasi klinik, diagnosa dan tindakan medis menjadi lebih efisien, dan infrastruktur teknologi informasi memperkuat akses pasien terhadap informasi kesehatan mereka. Simak selengkapnya dalam artikel ini.

  • Wardah

Wardah

Mengoptimalkan bisnis optik dengan software optik

Post

Optimalkan Bisnis Optik dengan Solusi dari Software Optik

Bisnis optik yang sehat menuntut efisiensi dan ketepatan dalam setiap aspek operasionalnya. Pemanfaatan berbagai perangkat lunak telah menjadi kunci utama untuk meningkatkan kinerja dan memberikan pengalaman terbaik bagi pelanggan. Dalam konteks ini, beberapa aspek integrasi software yang krusial perlu dipertimbangkan dalam pengelolaan bisnis optik.

  • Wardah

Wardah

Menigkatkan_pelayan_klinik_melalui_ulasan

Post

Meningkatkan Reputasi Klinik dengan Ulasan Pasien

Reputasi pelayanan klinik adalah kunci utama untuk meningkatkan kunjungan pasien dan mengenalkan klinik Anda. Namun, di era digital saat ini, ulasan pasien menjadi faktor penentu bagi pasien untuk memilih penyedia layanan kesehatan. Oleh karena itu, mengelola ulasan dan memastikan pengalaman pasien yang positif adalah investasi penting untuk pertumbuhan klinik Anda.

  • Wardah

Wardah

Mengoptimalkan layanan kesehatan dengan software klinik pratama

Post

Optimalkan Layanan Kesehatan dengan Software Klinik Pratama

Klinik pratama merupakan elemen penting dalam jaringan layanan kesehatan, memberikan akses yang langsung dan terjangkau kepada masyarakat. Namun, guna meningkatkan efisiensi dan mutu layanan, penerapan software klinik pratama menjadi sangat penting. Dengan teknologi ini, klinik dapat mengatur jadwal dengan lebih baik, memperbarui catatan medis pasien secara efisien, dan bahkan menganalisis data untuk terus meningkatkan pelayanan yang diberikan kepada pasien.

  • Afni Kurnia

Afni Kurnia

Tantangan Keamanan Data dalam RME di Era  Digital

Post

Memahami Tantangan Keamanan Data dalam RME di Era Digital

Dalam era transformasi digital kesehatan, Rekam Medis Elektronik (RME) menjadi pilar utama, namun dibalik manfaatnya, tantangan keamanan data mengintai. Artikel ini mengungkap peran vital RME, manfaatnya, serta strategi untuk melawan ancaman seperti malware, risiko akses tidak sah, dan ketidakpatuhan terhadap standar keamanan.

  • Afni Kurnia

Afni Kurnia

Post

Pahami 5 Faktor Penentu Harga Langganan SIM Klinik!

Sistem Informasi Manajemen (SIM) Klinik telah menjadi solusi yang sangat diandalkan bagi banyak praktik kesehatan dalam mengelola operasional dan administrasi. Saat mempertimbangkan langganan SIM Klinik, penting untuk memahami faktor-faktor penentu harga yang akan mempengaruhi biaya langganan.

  • Wardah

Wardah

Panduan Manajemen Inventaris Obat

Post

Panduan Manajemen Inventaris Obat untuk Klinik & Apotek

Dalam artikel ini, kita akan membahas strategi unggul dalam manajemen inventaris obat untuk meningkatkan efisiensi operasional dan pelayanan kesehatan di klinik dan apotek. Dari pemantauan stok berkala hingga rekomendasi penggunaan sistem inovatif, temukan cara mewujudkan pelayanan kesehatan yang lebih baik dengan mengoptimalkan manajemen inventaris obat.

  • Afni Kurnia

Afni Kurnia

Panduan Registrasi dan Integrasi ke SatuSehat Platform (SSP)

Post

Panduan Registrasi dan Integrasi ke SatuSehat Platform (SSP)

Sejalan dengan program SATUSEHAT, kemenkes mewajibkan seluruh fasilitas pelayanan kesehatan terintegrasi dengan SATUSEHAT Platform melalui regulasi yang telah ditetapkan dan penerapan sanksi bagi fasyankes yang tidak mematuhi peraturan.

  • Afni Kurnia

Afni Kurnia

Panduan Registrasi Data Fasyankes Online (DFO)

Post

Panduan Registrasi Data Fasyankes Online (DFO)

Aplikasi Data Fasyankes Online (DFO) adalah solusi integrasi untuk memudahkan fasilitas pelayanan kesehatan (fasyankes) dalam melakukan pembaruan data secara fleksibel. DFO menggabungkan berbagai aplikasi yang digunakan oleh fasyankes, termasuk data dari aplikasi lain yang sudah terintegrasi di lingkungan Kementerian Kesehatan.

  • Afni Kurnia

Afni Kurnia